Indragiri Hilir

Polsek Enok Giat Patroli KRYD Antisipasi Gangguan Kamtibmas Akibat Gangguan Transmisi PLN

Enok – Sebagai Dampak Gangguan Transmisi PLN di wilayah Sumatera Bagian Tengah yang berakibat terjadi pemadaman listrik secara menyeluruh.

Untuk mengantisipasi dampak pemadaman tersebut terdapat Kamtibmas,Polsek Enok Giat Patroli KRYD Malam di Beberapa Titik Objek Vital di Kelurahan Enok Rabu (05/06)

Kapolsek Enok IPTU CARDI EDI HARYANTO,S.H.memerintahkan peronilnya untuk melaksanakan Kegiatan Rutin yang ditingkatkan (KRYD) di Wilayah Hukum PolsekĀ oleh Personil Polsek Enok, yakni AIPDA SURYADI,BRIPKA HENDRA PUTRA,
BRIPDA M.RIAN, dah BRIPDA M.IBNU ADHA

Sasaran patroli difokuskan kepada
Rumah-Rumah Warga, Ojek vital dan
Lokasi Rawan

Kapolsek dalam keterangannya menyampaikan bahwa patroli ini bertujuan untuk meminimalisir Tindak Pidana 3C di Wilayah Hukum Polsek Enok.

“Hasil patroli kali ini Tidak ditemukannya pemuda yang minum- minuman keras yg mana dapat menimbulkan keresahan dilingkungan masyarakat,”tuturnya

Selain itu, untuk Meningkatkan Rasa Kepercayaan, Kesadaran, Partisipasi masyarakat guna menjaga KAMTIBMAS,”tutupnya

Selama kegiatan berlangsung situasi terdapat dalam keadaan Aman dan kondusif.

 

Related Articles

Back to top button