Berita

Pelepasan dan Penjemputan Mahasiswa Kukerta STAI AULIAURRASYIDIN TEMBILAHAN di Desa Sungai Intan

 

INHILNEWS.COM, TEMBILAHANHULU – Acara dilaksanakan pada hari Senin bertempat di balai Pertemuan Desa Sungai Intan yang dihadiri Oleh Kades Sungai Intan,anggota DPRD Inhil,Dosen Pembimbing STAI, Pendamping P3MD, penyuluh agama, Ketua BPD, Perangkat Desa, Pustu, KPMD, LPM, RT, RW, Kader Posyandu dan anggota PKK dan Para Tokoh agama serta tokoh masyarakat Desa Sungai Intan namun pelaksanaan tetap Protokol Kesehatan Covid.

Mahasiswa KUKERTA STAI Pada momen Kegiatan Tersebut Juga Menyampaikan Laporan Laporan Pelaksanaan Kegiatan lebih kurang 50 hari Di masing Masing Posko seprti dari Posko Dusun Sungai Intan, Posko Dusun Sungai Pinang dan Posko Dusun Sungai Nibung.

Di akhir Sambutan Kepala Desa Sungai Intan Menyampaikan Ucapan Terimakasih dan Penghargaan yang setinggi Tingginya Kepada Mahasiswa KUKERTA STAI yang telah Membaktikan Dngan Kerja Nyata di Wilayah Desa Sungai Intan dan Lebih Lebih Ucapan Terimakasih juga disampaikan Kepada Ketua STAI Auliurrasydin Tembilahan yang telah mengirim Mahasiswa KUKERTA ke Desa Sungai Intan .

Kades Sungai Intan Menambah Bahwa Kami masyarakat Desa Sungai Intan Akan Selalu mendoakan semoga para Mahasiswa KUKERTA yang telah slsai menjalankan Tugas kelak menjadi Mahasiswa yang sukses dan berguna bagi nusa dan bangsa  pungkas Ahmad Efendi

Prabu Suryadhana

Related Articles

Back to top button