BeritaIndragiri HilirSosial Budaya

*Tegakkan protokol kesehatan,Personil Koramil 11 Pulau Burung Tetap Konsisten Turun Lapangan*

INHILNEWS.COM, PULAUBURUNG – Sampai saat ini Tim Gugus Tugas Koramil 11 Pulau Burung yang di komandoi kapten Inf.Ujang.Ztetap konsisten mengawal penegakkan disiplin protokol kesehatan pencegahan Covid -19 sampai hari ini Minggu (19/07/2020)

Ini merupakan tindak lanjut dari perintah lisan danrem 031 wirabim kepada jajaran kodim diwilayahnya.
Sudah jelas ini adalah perintah dan setiap prajurit harus melaksanakan tanpa terkecuali

Ini dapat langsung dilihat dari kegiatan penegakkan disiplin yang dilakukan personil Koramil 11 pulau burung dibeberapa lokasi meliputi jalan Pendidikan Simpang 3 BNI Sekitarnya,Jalan Belimbing parit -00
desa pulau burung dan di pelabuhan 00 desa pulau burung serta di Warung dan tempat nongkrong

Kapten Inf.Ujang.Z menjelaskan bahwa penegakkan disiplin protokol kesehatan hari ini tetap menekankan kepada pemakaian masker

Saya ucapakan terima kasih kepada personil Polsek, Puskesmas,PT.RSUP dan relawan yang telah membantu kegiatan penegakkan disiplin protokol kesehatan hari ini sehingga berjalan dengan lancar sebutnya

Sumber. : Kapten Inf.Ujang.Z
Editor. : Prabu Suryadhana

Related Articles

Back to top button