BeritaIndragiri HilirPendidikanSosial Budaya

Dana Insentif Daerah Telah Cair Dan Ditransfer ke Rekening

Kegiatan insentif guru non PNS, dana yg ditransfer Kasda melalui permintaan TU yaitu :
1. Insentif guru honor untuk jenjang PAUD sebanyak 650 orang x 1.200.000=780.000.000,-…
2. Untuk Jenjang SD 2.028 orang x1.200.000=2.433.600.000,
3. Untuk Jenjang SMP 695 orang x 1.200.000=834.000.000,- TOTAL 4.047.600.000.

Dana insentif guru honor tersebut sudah kami transfer ke rekening masing2 guru via Bank BNI Tembilahan, setelah kami transfer ternyata banyak rekening guru yg tidak aktif lagi / mati dan dormant, dengan rincian sbb:
1. Untuk jenjang PAUD sebanyak 53:orang x 1.200.000=63.600.000,-
2.Untuk jenjang SD 199 orang x1.200.000=238.800.000,-
3. Untuk jenjang SMP 84 orang x1.200.000=100.800.000,- .
4. Total Dana yg belum masuk ke Rekening Guru sebanyak 336 orang x1.200.000=403.200.000,-

5. Dana yg sudah tersalurkan sebesar 3.037 orang x 1.200.000=3.644.400.000,-.

Sekarang kami berusaha menghubungi guru yg bersangkutan untuk mengaktifkan kembali rekening nya agar dapat kami kirimkan kembali dana insentif guru tersebut ke rekening guru yg belum masuk tersebut,

Related Articles

Back to top button